Kehidupan mahasiswa memang dekat sekali dengan namanya makanan instan. Sebut saja yang paling sering dikonsumsi adalah mi instan. Makanan instan ini menjadi penyelamat di akhir bulan. Ketika kiriman uang dari orangtua belum tiba dan simpanan uang sudah menipis.
Nah, mi instan biasa dimasak mahasiswa menjadi aneka menu. Ada yang direbus langsung dimakan, ada yang digooreng campur nasi, ada yang digoreng campur telur dan lain sebagaianya. Kalau kamu suka mi instan dibikin menu apa?
Nah, berikut ini ada meme-meme mi instan yang bisa memantik tawa kamu sekaligus ingetin susahnya zaman mahasiswa dihimpun dari berbagai sumber,Pokoknya menu mi instan tiada duanya deh.